CANON PIXMA [G1000]
SPESIFIKASI CANON PIXMA [G1000] :
Canon Pixma G1000 merupakan printer Canon yang tergabung dalam Pixma G Series, dengan sistem tinta baru yang memungkinkan printer ini mencetak baik dokumen hitam-putih, dokumen warna atau foto dengan jumlah cetak yang lebih banyak, namun dengan penggunaan tinta yang lebih efisien.
Ink tank dari tinta printer ini dapat diisi ulang, dan mampu mencetak dengan standar ISO, dimana untuk ukuran A4, dapat mencetak hingga 8.8ipm (hitam putih) atau 5.0ipm (warna). Untuk mencetak fotopun dapat dilakukan dalam waktu sekitar 1 menit (4×6”)
Ukuran Lebih Ringkas Dengan System Tabung TInta Baru
Printer Canon Pixma G1000 menggunakan sistem tabung tinta baru dimana anda dapat melihat langsung jumlah tinta yang tersisa secara mudah. Tinta dari printer Canon juga dikenal irit dan efisien dalam mencetak dimana anda dapat mencetak hingga sekitar 7000 halaman sebelum perlu mengganti tinta anda.
Platform | Color Inkjet |
Metode Cetak | InkJet |
Maks. Besaran Kertas | A4 |
Maks. Resolusi | 4800 |
Effective Print Resolution | 4800 (horizontal)*1 x 1200 (vertical) dpi |
Kecepatan Cetak B/W |
|
Kecepatan Cetak Warna |
|
Konektivitas | USB |
Compatible Media Sizes |
|
Photo Printing |
|
Power Consumption |
|
Dimensi |
|
Berat |
|
Consumables | Ink / Toner Cartridges |
Lain-lain |
|